Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2022

Beban Sesuatu Dipilih dan Dinikmati

  JIKA ingin BEBAS, kita harus melepaskan beban tersebut.. Beban, suatu emosi negatif, apapun itu bentuknya, ADALAH BEBAN YANG KITA PILIH untuk kita nikmati... Misalnya, kita menyimpan kemarahan, kemudian kita beranggapan, dia membuatku sakit hati (tidak, kita sakit hati karena kita terus menerus memilih mengingat-ingat kenangan saat ia berperilaku kurang baik pada kita), kemudian kita MENCIPTAKAN BEBAN baru dengan berpikir, dia bertanggung jawab atas Rasa Sakit ini (tidak, setiap manusia DEWASA BERTANGGUNG JAWAB ATAS PILIHAN PIKIRAN nya sendiri, BERTANGGUNG JAWAB ATAS HIDUPNYA, BERTANGGUNG JAWAB ATAS KEBAHAGIAANNYA) jadi sikap menyalahkan orang lain, sangatlah tidak tepat. Kita yg memilih untuk terus menerus memikirkan kenangan pahit tersebut, BUKAN dia yg menyuruh kita mengingat2nya, lalu kenapa menyalahkannya... Saat kita menyalahkan orang lain, kita KEHILANGAN KEKUATAN BATIN untuk MENCIPTAKAN SEGALA SESUATU dan kita tetap terpenjara dalam lingkaran pikiran yg kita ciptakan. Selamat